10 Referensi Dokter Hewan Terbaik di Wilayah Kabupaten Jember, Yuk Simak Daftar Dibawah Ini

3 reviews

Rp59.800

Category:

Deskripsi

Pet kesayangan kamu sedang sakit, atau membutuhkan vaksin? Bingung mau dibawa kemana? Tenang, mari kita simak daftar rekomendasi dokter hewan Jember yang tepat!

Pawrents, dokter hewan adalah sebuah profesi yang bertugas untuk mencegah, memeriksa dan mengobati serta melakukan perawatan pada binatang supaya terhindar dari penyakit.

Yup, dokter ini bertanggung jawab juga pada kesehatan hewan dan memiliki peran sangat penting dalam lingkup kesehatan masyarakat veteriner.

Jenis hewan yang ditangani oleh veteriner biasanya sangat beragam, mulai dari sapi, kuda, kambing, anjing, kucing, ayam, ular hamster, kura-kura, monyet, kelinci, ikan, dll.

Dan tanpa berlama-lama lagi, yuk simak rekomendasi dokter hewan Jember dibawah ini!

1. Klinik Hewan Veta Abadi❤️

  • Alamat: Perum Taman Anggrek Regency C4 No. 4, Berpodak, Tegal Besar, Kec. Kaliwates, Kabupaten Jember, Jawa Timur 68175
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Setiap Hari (09.00-21.00)
  • No.Telp/HP: 0823-3186-1061
  • Whatsapp: 0823-3186-1061

Mencari pet clinic di sekitar kabupaten Jember yang bagus serta berpengalaman dengan harga terjangkau? Klinik Hewan Veta Abadi adalah pilihan paling tepat.

Pasalnya, klinik ini telah didukung tenaga kesehatan yang professional, peralatan canggih dan sudah dipercaya banyak pelanggan. Beberapa perawatan yg bisa kamu lakukan disini vaksinasi, perawatan, pengobatan, operasi minor serta mayor, dll.

Dalam setiap layanan yang dikerjakan, Klinik Hewan Veta Abadi mematok harga yang masih murah serta terjangkau.

2. Praktek drh. Henry Kurniawan Salsabila❤️

  • Alamat: Jln. Tawang Mangu, Tlogo Wetan, Antirogo, Kec. Sumbersari, Kabupaten Jember, Jawa Timur 68124
  • Map: Klik Disini
  • No.Telp/HP: 0852-3615-6270
  • Whatsapp: 0852-3615-6270

Nah, sementara buat kamu yang bingung mencari dimana dokter hewan di daerah Sumbersari, maka Praktek drh. Henry Kurniawan Salsabila adalah tempat terbaik untuk dikunjungi di area tersebut.

Lokasi praktek satu ini terletak di jalan Tawang Mangu, Tlogo Wetan, Antirogo, Kec. Sumbersari, Kabupaten Jember, Jawa Timur. Klinik ini juga recommended buat dikunjungi, karena selain ditangani tenaga kesehatan yang professional, tarif yang ditawarkan juga relatif murah.

Untuk informasi jadwal praktek drh. Henry Kurniawan Salsabila ini bisa kamu tanyakan dengan menghubungi nomor telepon yang tersedia.

3. Hola! Pet Care❤️

  • Alamat: Jln. Sriwijaya 2 No.2, Kali Oktak, Karangrejo, Kec. Sumbersari, Kabupaten Jember, Jawa Timur 68121
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Senin – Jumat (09.00-16.00 Buka Kembali 19.30-21.00) Sabtu dan Minggu (09.00-16.00)
  • No.Telp/HP: 0813-3144-3155
  • Whatsapp: 0813-3144-3155

Hola! Pet Care juga merupakan salah satu klinik dokter hewan yang siap memberi pelayanan perawatan untuk binatang peliharaan kamu.

Terletak di jalan Sriwijaya 2 No.2, Kali Oktak, Karangrejo, Kec. Sumbersari, Kabupaten Jember, Jawa Timur, Hola! Pet Care menyediakan berbagai layanan kesehatan seperti konsultasi, vaksinasi, sterilisasi, perawatan, dll.

Hola! Pet Care ini juga didukung tim medis, peralatan modern serta fasilitas kesehatan (faskes) yang lengkap, seperti ruang tunggu, toilet, area parkir, dll.

4. Klinik drh. Cahyono❤️

  • Alamat: Jln. P. Mangkubumi II No.149, Kaliwates Kidul, Kaliwates, Kec. Kaliwates, Kabupaten Jember, Jawa Timur 68131
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Setiap Hari (24 Jam)
  • No.Telp/HP: 0822-3012-6207
  • Whatsapp: 0822-3012-6207

Daftar selanjutnya ada Klinik drh. Cahyono yang beralamat di jalan P. Mangkubumi II No.149, Kaliwates Kidul, Kabupaten Jember, Jawa Timur.

Pet clinic ini menangani berbagai masalah kesehatan hewan seperti pemeriksaan, pengobatan serta perawatan yang ditangani langsung oleh drh. Cahyono.

Mengenai info tarif lebih lanjut ataupun konsultasi, silahkan hubungi nomor telepon yang tertera untuk membuat jadwal bertemu dokter Cahyo ini.

5. Pet Us Animal Care❤️

  • Alamat: Perumahan Tegal Besar Permai, Blk. N-O No.5, Tegal Besar Kulon, Tegal Besar, Kec. Kaliwates, Kabupaten Jember, Jawa Timur 68132
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Setiap Hari (11.00-19.00)
  • No.Telp/HP: 0856-0710-3587
  • Whatsapp: 0856-0710-3587

Pet Us Animal Care adalah salah satu dokter hewan terbaik di sekitar kabupaten Jember yang banyak dipilih oleh masyarakat disana untuk menangani masalah kesehatan binatang peliharaannya.

Klinik ini siap melayani berbagai konsultasi terhadap kesehatan binatang peliharaan, mulai dari kucing, anjing, reptile, dan lain sebagainya. Selain bagus, harganya juga cukup terjangkau untuk berbagai kalangan masyarakat.

6. Klinik drh. Puput❤️

  • Alamat: Lingkungan Krajan, Kebonsari, Kec. Sumbersari, Kabupaten Jember, Jawa Timur 68122
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Senin – Jumat (15.00-19.00)

Klinik drh. Puput ini adalah praktek dokter hewan yang juga cukup banyak direkomendasikan untuk dijadikan pilihan saat ingin melakukan berbagai perawatan ataupun pengobatan bagi binatang peliharaan.

Selain menyediakan ruang perawatan yang nyaman, di klinik drh. Puput tersebut juga telah disediakan berbagai fasilitas umum seperti area parkir serta ruang tunggu yang nyaman.

Meskipun tidak ada informasi terkait nomor telepon yang dapat dihubungi, namun kamu bisa langsung datang ke alamat lengkapnya di jam operasional.

7. Kapron Klinik & Pet Shop❤️

  • Alamat: Jln. Mastrip No.52, Krajan Timur, Sumbersari, Kec. Sumbersari, Kabupaten Jember, Jawa Timur 68124
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Minggu – Jumat (07.00-21.30) Sabtu (07.00-19.30)
  • No.Telp/HP: 0812-3375-1774
  • Whatsapp: 0812-3375-1774

Kapron Klinik & Pet Shop bisa dibilang sebagai salah satu praktek dokter hewan yang cukup populer di Kabupaten Jember. Hampir semua pasien puas dengan kerja tim dari tempat ini.

Tak heran jika Kapron Klinik & Pet Shop menjadi tempat paling rekomendasi oleh sebagian besar masyarakat kabupaten Jember untuk melakukan perawatan hewan kesayangan.

Didukung faskes canggih membuat tim medisnya dapat bekerja secara optimal dan hewan peliharaan pun semakin nyaman dalam proses pemeriksaan.

8. Praktek drh. Jundi Mubarak❤️

  • Alamat: Jln. PB Sudirman No.51, Pagah, Jemberlor, Kecamatan Patrang, Kabupaten Jember, Jawa Timur 68111
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Setiap Hari (09.00-21.00)
  • No.Telp/HP: 0812-2715-5473
  • Whatsapp: 0812-2715-5473

Bagi kamu yang ingin mengunjungi Praktek drh. Jundi Mubarak, disarankan untuk menghubungi dokternya terlebih dahulu. Untuk jam bukanya mulai pukul 09.00 – 21.00 WIB setiap harinya.

Diluar jam tertera, pawrent bisa datang ke tempat praktek beliau di Jalan Teuku Umar VI/1 Jember, tidak jauh dari Pom Bensin Tegal Besar. Bagi yang belum dapat datang ke lokasi, tak perlu khawatir karena drh. Jundi Mubarak menerima home visit atau panggilan ke rumah. Caranya, cukup menghubungi ke 081227155473!

Untuk macam layanan yang diberikan oleh dokter hewan Jember ini mulai dari pengobatan, Grooming Small Pet, Scaling, Operasi, USG, Nebulizer hingga Pemeriksaan Mikroskopis baik hewan peliharaan, ternak ataupun unggas.

9. Elliott Petcare❤️

  • Alamat: Jln. Manggar No.60, Darwo Barat, Gebang, Kecamatan Patrang, Kabupaten Jember, Jawa Timur 68117
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Setiap Hari (08.00-20.00)
  • No.Telp/HP: 0852-3637-2387
  • Whatsapp: 0852-3637-2387

Elliott Petcare adalah rekomendasi dokter hewan Jember selanjutnya yang bisa pawrent datangi ketika binatang peliharaan terkena sakit atau ingin melakukan vaksinasi.

Elliott Petcare ini termasuk vet clinic dengan layanan yang cukup lengkap, mulai dari Grooming Kucing dan Anjing, Day Care/Titip sehat, Petshop, hingga Pelayanan dokter hewan mencakup Vaksinasi, sterilisasi jantan & betina, operasi mayor/ minor, rawat inap, dll.

10. Primavet❤️

  • Alamat: Jln. Ambulu No.21, Krajan Kulon, TanjungRejo, Kecamatan Wuluhan, Kabupaten Jember, Jawa Timur 68162
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Setiap Hari (07.00-21.00)
  • No.Telp/HP: 0813-3612-3711
  • Whatsapp: 0813-3612-3711

Belanja, konsultasi, pemeriksaan kesehatan sekaligus perawatan, kenapa tidak? Coba aja datang ke Primavet di jalan Ambulu. Ini adalah salah satu klinik dokter hewan terlengkap selanjutnya di kota Jember.

Jadi, buat pawrent yang ingin melakukan grooming atau pemeriksaan kesehatan sambil belanja kebutuhan hewan peliharaan, dari mulai pakan, aksesoris sampai vitamin, Primavet bisa menjadi rekomendasi yang tepat ya!

Foto By houstonansweringservices.com

Baiklah, itu dia beberapa rekomendasi Dokter Hewan di Jember. Sebagai pawrent yang baik, jangan biarkan peliharaan kamu sampai sakit ya, yuk datang dan cek ke salah satu klinik diatas!

  1. Zainuddin Wahidullah (pemilik terverifikasi)

    Dari pada pusing mikirin mantan, mending pusingin cara bawa pulang hadiah giveaway ini.

  2. Rifki Mukhtarullah Rizal (pemilik terverifikasi)

    Komentar ini mungkin tidak lucu, tapi kalau saya yang menang, pasti semua tertawa.

  3. Zakariya Hakim Nashir (pemilik terverifikasi)

    Saya sih simple, nggak minta jadi pemenang utama, cukup jadi pemenang cadangan yang dapat hadiah juga.

Tambahkan ulasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *