Apa Warna Jilbab Yang Cocok Dengan Baju Biru Dongker? Agar Tidak Terkesan Tabrakan

13 reviews

Rp52.600

Category:

Deskripsi

Warna pakaian yang dikenakan seringkali mencerminkan kepribadian seseorang. Oleh karena itu, tidak heran jika setiap orang selalu berusaha memadukan berbagai warna yang cocok dari setiap pakaian yang dikenakannya, termasuk jilbab. Hal ini juga bisa bermaksud agar tidak mempermalukan diri sendiri di depan umum.

Namun, seringkali kalian merasa bingung saat ingin memadukannya dengan warna tertentu. Misalnya, baju biru dongker. Sebenarnya, biru dongker merupakan salah satu warna yang digemari banyak orang karena sifatnya cukup netral seperti hitam. Hanya saja, kalian juga perlu mencari warna jilbab yang cocok agar tidak terkesan tabrakan.

Nah, penasaran warna jilbab apa yang cocok dipadukan dengan baju biru dongker alias navy? Yuk, simak gambar beserta penjelasan singkatnya di bawah ini.

Berita Viral:

1. Warna Abu-Abu❤️

foto by: shopee.co.id

Baju biru dongker bisa dipadukan dengan jilbab abu-abu agar membuat kalian terlihat edgy. Asiknya lagi, perpaduan biru dongker dan abu-abu bisa untuk hampir segala macam gaya, baik casual maupun formal. Jadi, kalian bisa menggunakan inspirasi outfit di atas buat main ke mall ataupun ke acara kondangan lho.

2. Putih❤️

foto by: pinterest

Putih sebenarnya merupakan salah satu yang cukup netral sehingga mudah untuk dipadukan dengan warna apa saja, termasuk biru dongker. Putih yang terang dan biru dongker yang gelap menjadikan kombinasi yang bagus untuk outfit kalian. Jika tidak ingin menggunakan jilbab putih polos, jilbab dengan berbagai motif juga bisa lho!

3. Cokelat Muda❤️

foto by: mello.id

Jilbab warna cokelat muda atau krem juga membuat perpaduan yang bagus dengan baju biru dongker. Perpaduan cokelat muda dan biru dongker akan memberikan kesan yang elegan sehingga cocok untuk dikenakan untuk pergi ke berbagai acara formal seperti pesta kondangan.

4. Kuning❤️

Tidak hanya warna yang bersifat kalem saja, namun warna yg cukup heboh seperti kuning juga cocok untuk dipadukan dengan baju biru dongker. Kuning yang sifatnya ceria akan mengimbangi biru dongker yg gelap agar penampilanmu tidak terkesan monoton. Namun, perlu diketahui bahwa kuning yg dimaksud adalah kuning yg cenderung gelap ya.

5. Pink❤️

foto by: mello.id

Pink atau merah muda juga cocok untuk dipadukan dengan baju biru dongker. Sebab, perpaduan dari kedua warna ini akan memberikan kesan yang elegan untuk penampilan kalian. Jangan lupa untuk tambahkan aksesoris lagi ya!

6. Biru Muda❤️

foto by: mello.id

Selain pink, biru muda atau biru langit juga cocok lho untuk dipadukan dengan baju navy. Perpaduan kedua warna biru ini akan membuat penampilan kalian terkesan anggun dan riang sehingga sangat cocok untuk digunakan ke segala jenis acara, baik formal maupun casual.

7. Hitam❤️

gambar by: idntimes.com

Tentu saja, hitam adalah yg paling netral sehingga sangat cocok untuk dipadukan dengan warna apa saja, termasuk biru navy. Hanya saja, kalian perlu berhati-hati dalam memilih jilbab hitam. Sebab, jika kalian pilih hitam yang nanggung, itu akan mematikan penampilan. Jadi, pastikan pilih warna hitam yang kuat ya!

8. Merah Tua❤️

foto by: mydailyhijab

Merah tua atau merah marun juga cocok lho untuk dipadukan dengan baju navy karena akan menimbulkan kesan elegan. Perpaduan kedua warna ini sangat cocok untuk dikenakan ke acara formal maupun semiformal. Kalian juga bisa menambahkan aksesoris untuk membuat penampilanmu semakin kece.

9. Cokelat Milo❤️

foto by: kurio.id

Cokelat milo adalah salah satu yg membuat kombinasi bagus dengan biru dongker. Perpaduan ini sangat cocok lho apabila dikenakan ke acara formal seperti kondangan atau pesta lainnya. Nah, lihat gambar di atas, bagus kan untuk pergi ke kampus atau main ke mall?

10. Motif❤️

foto by: idntimes.com

Selain jilbab polos alias tidak bermotif, jilbab motif yg ramai juga cocok lho apabila dipadukan dengan baju navy. Kombinasi ini akan melengkapi satu sama lain dan membuat penampilanmu tidak monoton. Sangat cocok nih untuk gaya casual!

Itulah beberapa warna jilbab yg cocok dipadukan dengan baju navy beserta gambar contohnya. Nah, manakah yg menjadi favorit kalian?

  1. Najib Aushaf Rahman (pemilik terverifikasi)

    Komentar ini mungkin tidak lucu, tapi kalau saya yang menang, pasti semua tertawa.

  2. Keenan Ghazi Utsman (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan ahli matematika, tapi saya tahu peluang menang giveaway ini meningkat dengan komentar ini.

  3. Zafar Kamran (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan petani, tapi saya siap menanam keberuntungan untuk memanen hadiah giveaway ini.

  4. Coman Labis (pemilik terverifikasi)

    Kata orang bijak, rejeki nggak akan tertukar. Tapi kalau giveaway ini tertukar ke saya, nggak apa-apa kan?

  5. Izzat Hasan Thariq (pemilik terverifikasi)

    Jika saya menang, saya janji akan… tetap update di media sosial. Prioritas kan?

  6. Yaman Fadhlur Rahman (pemilik terverifikasi)

    Saya tidak pandai merayu, tapi kalau soal menang giveaway, bolehlah dicoba.

  7. Hafiz Zayn Munir (pemilik terverifikasi)

    Kata bijak mengatakan, ‘Kesempatan datang tak terduga.’ Saya siap terkejut jika menang giveaway ini!

  8. Waarid Aijaz (pemilik terverifikasi)

    Dari pada pusing mikirin mantan, mending pusingin cara bawa pulang hadiah giveaway ini.

  9. Burhan Haytham Zayd (pemilik terverifikasi)

    Kata bijak mengatakan, ‘Kesempatan datang tak terduga.’ Saya siap terkejut jika menang giveaway ini!

  10. Pervez Nasiruddin Talib (pemilik terverifikasi)

    Jika menang giveaway ini, saya akan rayakan dengan… tidur lebih awal. Kesehatan itu penting!

  11. Yaqeen Wajid Munir (pemilik terverifikasi)

    Jika saya menang, saya janji akan… tetap update di media sosial. Prioritas kan?

  12. Qasim Jibril Hakim (pemilik terverifikasi)

    Saya sudah siapkan tempat khusus di rumah untuk hadiah ini. Jangan sampai kosong, ya!

  13. Ilyas Rizwan Munir (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan pengacara, tapi saya siap membela hak saya untuk memenangkan giveaway ini di pengadilan.

Tambahkan ulasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *