10 Tempat Recommended di Solo Yang Siap Menemani Makan Siang Kamu!

13 reviews

Rp53.800

Category:

Deskripsi

Sama ramahnya seperti Jogja, Solo juga kerap dijadikan destinasi berlibur oleh banyak orang dari berbagai daerah. Solo juga terkenal dengan salah satu warisan budayanya yang sangat dicintai oleh kebanyakan orang, apalagi kalau bukan Batik.

Selain Batik , ternyata Kota Solo ini menyimpan banyak sekali kekayaan budaya, wisata, dan kuliner yang wajib kamu nikmati saat berwisata disini.

Salah satu kegiatan yang wajib kamu lakukan saat bertamasya ke Solo adalah menikmati kudapan khas dari Kota ini. Dengan membaca artikel ini kamu akan lebih mudah menemukan hidangan enak yang akan membuat lidahmu ketagihan!

1. RM Timlo Solo❤️

foto by garnesia.com

Alamat: Jalan Jenderal Urip Sumoharjo Nomor 94, Purwodiningratan, Jebres, Kota Surakarta, JawaTengah 57128
Map: Klik Disini
Jam Buka: 07.30-21.00 (Senin-Minggu)
Harga: Rp 15.000,-
No Telp: 0271 646 180

Sebuah warung makan sederhana yang berlokasi di Jalan Jenderal Urip Sumoharjo ini menjadi referensi pertama dari kami. Menyajikan berbagai macam masakan Jawa khususnya Solo. Menu favorit dari warung makan ini adalah Sup Timlo.

Selain Sup Timlo ada juga Rawon, Selat Solo, Nasi Liwet, dan lainnya. Sudah banyak deretan selebritis tanah air yang sudah pernah berkunjung ke Rumah Makan Timlo Solo ini.

2. Sate Kambing Asli
❤️

foto by tempatkuliner.com

Alamat: Jalan Sutan Syahrir Nomor 149, Setabelan, Banjarsari, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57139
Map: Klik Disini
Jam Buka: 12.00-22.00 (Senin-Minggu)
Harga: Rp 50.000,-
No Telp: 0857 2500 6449

Jika kamu bertanya dimana warung sate terbaik di Solo, salah satunya ya Sate Kambing Asli Tambak Segaran ini. Sebuah tempat makan yang menyediakan berbagai menu olahan daging kambing mulai dari Sate, Tongseng, Sate Buntel, Gulai.

Menu best seller dari kedai ini adalah Sate Buntel. Daging kambing guling yang dibalut dengan lemak kambing lalu dibakar dan diberi bumbu manis. Harga satu porsinya mulai dari 50ribu.

3. Soto Triwindu❤️

foto by tripadvisor.co.id

Alamat: Jalan Teuku Umar, Keprabon, Banjarsari, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57131
Map: Klik Disini
Jam Buka: 05.30-15.30 (Senin-Minggu)
Harga: Rp 15.000,-
No Telp: 0271 646 006

Triwindu adalah salah satu warung soto terenak seantero Solo. Membuat siapa saja yang menyicipnya ketagihan. Memiliki cita rasa yang sangat kental, gurih, dan lezat. Dijual dengan harga yang sangat bersahabat, yaitu cukup 15ribu.

Dari dulu sampai sekarang rasanya nggak pernah berubah selalu konsisten. Siapa sangka, kalau Bapak RI 1 juga sering makan disini, lho!

4. Bakso Kadipolo❤️

foto by tripadvisor.co.id

Alamat: Jalan Ronggowarsito Nomor 163, Timuran, Banjarsari, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57131
Map: Klik Disini
Jam Buka: 06.30-21.00 (Senin-Minggu)
Harga: Rp 15.000,-
No Telp: 0815 6750 005
Makanan yang satu ini cukup khas dan tersebar di seluruh daerah di Indonesia, apalagi kalau bukan Bakso Solo. Warung Bakso Kadipolo menjadi salah satu yang paling recommended. Letaknya juga sangat strategis yaitu depan RS PKU Muhamadiyah Surakarta.

Selain bakso, disediakan juga menu lain seperti masakan Jawa. Hidangan paling recomended selain bakso adalah Ayam Klamud. Kisaran harga untuk menyantap makanan disini mulai dari 15ribu saja.

5. Warung Selat
❤️

foto by wisataindonesia.xyz

Alamat: Jalan Veteran, Gg 2 Nomor 42, Serengan, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57144
Map: Klik Disini
Jam Buka: 08.00-18.00 (Senin-Minggu)
Harga: Rp 20.000,-
No Telp: 0271 653 332

Satu makanan khas lainnya yang wajib dijajal saat berada di Solo adalah Selat. Untuk yang belum tahu bentukan dari makanan ini seperti apa, bisa googling dulu. Warung Mbak Lies adalah tempat makan Selat paling favorit di Solo.

Tempatnya sangat artistic karena disini banyak ornamen keramik sebagai penghias dinding. Disana kamu juga akan lihat pajangan foto-foto para pengunjung warung ini yang berasal dari kalangan pejabat dan selebritis terpampang cukup banyak.

6. Bakso Alex
❤️

foto by ksmtour.com

Alamat: Jalan Yosodipuro Nomor 12B, Ketelan, Banjarsari, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57131
Map: Klik Disini
Jam Buka: 09.00-20.00 (Senin-Minggu)
Harga: Rp 17.000,-
No Telp: 0815 6780 0004

Tak kalah enak dengan Kadipolo, Bakso Alex Mangkunegaran ini juga wajib masuk daftar makan siangmu. Dagingnya empuk, halus, kuah gurih dan nendang banget. Satu porsi Bakso Alex di banderol dengan harga 17k.

Selain bakso, ada juga menu lain seperti siomay dan mie ayam. Jangan heran kalau saat jam makan siang tiba, kamu akan berebut tempat duduk dengan pelanggan lain ya.

7. Warung Tengkleng
❤️

foto by lintas1.com

Alamat: Desa Tanjunganom RT 2 / RW 1, Kwarasan, Grogol, Tj. Ongih, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah 57552
Map: Klik Disini
Jam Buka: 09.00-21.00 (Senin-Minggu)
Harga: Rp 32.000,-
No Telp: 0813 2919 6004

Warung Tengkleng Mbak Diah ini bisa juga menemani makan siangmu. Menyediakan berbagai macam menu olahan daging kambing seperti tengkleng, sate, nasi goreng, sate buntel, dan tongseng.

Namun di jam makan siang pengunjung akan lebih banyak apalagi musim liburan seperti ini. Nah, buat kamu yang nggak terlalu doyan kambing, tenang disini juga disediakan menu dari olahan daging ayam kok.

8. Rocketz Live Coffee❤️

foto by infosolo.tk

Alamat: Jalan Fajar Indah I Nomor 70, Kerten, Laweyan, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57144
Map: Klik Disini
Jam Buka: 10.00-22.00 (Senin-Minggu)
Harga: Rp 20.000,-
No Telp: 0271 724 842

Rocketz Live Coffee sebenarnya adalah tempat nongkrong lawas yang sebelumnya berlokasi di Baron kini hadir kembali di daerah Fajar Indah. Anak-anak gaul jaman baheula pasti tahu dong cafe ini?

Menu hidangan yang disediakan variatif mulai dari masakan tradisional, aneka sup, dan makanan western juga ada. Lengkap semuanya ada disini dari Appetizer, Soup, Main Course, Dessert, Coffee, dan Beverages.

9. Owl Salad & Bar❤️

foto by foody.id

Alamat: Jalan Dokter Soepomo Nomor 3, Sriwedari, Laweyan, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57141
Map: Klik Disini
Jam Buka: 10.00-13.00, 16.00-22.00 (Senin-Minggu)
Harga: Rp 25.000,-
No Telp: 0813 9397 4037

Pengen cari menu makan siang yang sehat tapi tetep bikin perut kenyang? Coba deh ke Owl Salad & Bar ini. Mungkin bagi sebagian orang beranggapan bahwa makanan sehat itu hambar, tapi tidak dengan Owl Salad & Bar nih guys.

Menu favorit yang sering banyak dipesan seperti Salad, Soup, dan Pasta. Semua makanan di panggang, no MSG dan Pork, dan menggunakan fresh veggies.

10. Soga Restaurant
❤️

foto by sogaresto.com

Alamat: Jalan Brigjend Slamet Riyadi Nomor 261, Sriwedari, Laweyan, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57141
Map: Klik Disini
Jam Buka: 10.00-21.30 (Senin-Minggu)
Harga: Rp 100.000,-
No Telp: 0271 727 020

Kalo pengen makan di tempat dengan suasana lebih private kamu bisa ke Soga Restaurant & Lounge yang berlokasi di Jalan Brigjen Slamet Riyadi ini nih. Tempatnya luas dan nyaman, bikin momen kumpul bersama kerabat semakin menyenangkan.

Dekorasi ruangannya memadukan konsep jawa dengan eropa jadi terlihat klasik sekali. Range makanan di Soga Resto mulai dari 100ribu-200ribu.

Daftar diatas adalah kami filter berdasarkan review terbaik yang diberikan oleh para customer. Semoga, salah satu diantaranya ada yang cocok dengan selera dan lidahmu ya! Happy Eating!

  1. Thalib Saifan Rizqi (pemilik terverifikasi)

    Jika menang giveaway ini, janji saya akan… tetap rendah hati dan tidak sombong (di depan kamera).

  2. Nasir Bahir Saifuddin (pemilik terverifikasi)

    Mereka bilang follow your dreams, jadi saya follow akun ini biar bisa menang giveaway.

  3. Abiyan Zimraan (pemilik terverifikasi)

    Mereka bilang follow your dreams, jadi saya follow akun ini biar bisa menang giveaway.

  4. Dawub Nail (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan pesenam, tapi kalau menang giveaway, saya siap lakukan backflip kebahagiaan!

  5. Cahya Rizky Firmansyah (pemilik terverifikasi)

    Jika menang giveaway ini, saya akan rayakan dengan… tidur lebih awal. Kesehatan itu penting!

  6. Rabih Muntashir Jamil (pemilik terverifikasi)

    Jika menang giveaway ini, saya akan rayakan dengan… tidur lebih awal. Kesehatan itu penting!

  7. Eshan Qayyim (pemilik terverifikasi)

    Jika saya menang, saya janji akan… tetap update di media sosial. Prioritas kan?

  8. Ghushun Ni’amillah (pemilik terverifikasi)

    Mimpi saya sederhana, hanya ingin menang giveaway ini. Mimpi yang lain? Nanti dulu, fokus satu-satu.

  9. Qaid Arkana (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan arsitek, tapi saya sudah desain tempat khusus di hati untuk hadiah giveaway ini.

  10. Muzakki Ziyad Amanullah (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan ahli ramal, tapi saya meramalkan hadiah giveaway ini akan jatuh ke tangan yang tepat: saya.

  11. Husnul Maali Hidayatuddin (pemilik terverifikasi)

    Saya sudah siapkan tempat khusus di rumah untuk hadiah ini. Jangan sampai kosong, ya!

  12. Efendi Mufid Mu’tashim (pemilik terverifikasi)

    Mereka bilang follow your dreams, jadi saya follow akun ini biar bisa menang giveaway.

  13. Ezar Faruq Khattab (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan ahli ramal, tapi saya meramalkan hadiah giveaway ini akan jatuh ke tangan yang tepat: saya.

Tambahkan ulasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *