10 Rekomendasi Souvenir Khas Negara Indonesia Yang Sangat Cantik Ini Wajib Dimiliki Oleh Wisatawan Asing!

18 reviews

Rp53.700

Category:

Deskripsi

Indonesia memang banyak sekali kekayaan yang dimiliki, dari wisata, kebudayaan, kuliner, sampai kerajinanya. Tak heran jika Indonesia merupakan salah satu tujuan negara paling favorit untuk didatangi oleh para turis mancanegara.

Selain itu Indonesia juga dikenal dengan warganya yang ramah dan baik. Para turis mancanegara sangat senang akan hal itu. Dan Indonesia terkenal juga keunikannya, terutama di segi kuliner dan oleh-oleh.

Ada kerabat atau keluarga yang sedang berkunjung ke Indonesia, atau kamu ingin mengunjungi saudaramu di luar negeri? Ada baiknya bawakan oleh-oleh khas dari Indonesia. Selain sebagai kenang-kenangan, supaya negara kita lebih dan semakin dikenal oleh dunia.

Nah kali ini kami akan bahas beberapa souvenir khas Indonesia unik dan menarik. Simak artikel ini sampai habis ya!

1. Batik❤️

foto by blog.mariberkarya.com

Jika bertanya soal oleh-oleh khas Indonesia, satu yang nggak boleh banget ketinggalan adalah Batik. Barang ini memang asli dari Indonesia dan mendapat pengakuan dari UNESCO sebagai warisan budaya negara kita.

Souvenir ini paling favorit bagi semua kalangan, cocok dijadikan oleh-oleh untuk kerabat orang asing dari luar negeri. Pilihlah batik berkualitas. Tidak masalah bukan jika harus merogoh kocek yang cukup lumayan untuk sebuah batik berkualitas?

2. Wayang❤️

foto by 1001indonesia.net

Seni pertunjukan khas Indonesia yang terkenal sampai kancah luar negeri ya Wayang. Selain sebagai seni pertunjukan ternyata Wayang juga banyak diminati untuk dijadikan souvenir, terutama oleh turis asing.

Wayang sendiri mempunyai bentuk, jenis, dan ukuran bervariatif. Dari kulit, topeng, kayu, hingga gulungan gambar. Namun ada lima jenis wayang paling populer yaitu Wayang Kulit, Wayang Golek, Wayang Beber, Wayang Klitik, dan Wayang Uwong.

3. Pahatan Kayu❤️

foto by kerajinan.id

Karya seni khas Indonesia populer lainnya yaitu pahatan kayu. Setiap daerah di Indonesia mempunyai ciri khas pahatan kayu tersendiri. Yang paling disukai dan diminati para turis adalah pahatan dari Bali, Papua, dan Jawa.

Pahatan kayu ini dibuat menjadi berbagai macam bentuk seperti gantungan kunci, tempat tissue, patun, topeng dan pajangan dinding. Harganya mulai dari 150ribu sampa jutaan rupiah. Semakin rumit pembuatan dan bentuknya harganya makin mahal.

4. Miniatur Khas❤️

foto by souvenirkhasjogjamurah.blogspot.com

Setiap daerah maupun negara pasti mempunyai miniatur khas, tak terkecuali Indonesia. Miniatur khas Indonesia banyak sekali jenisnya. Oleh-oleh ini cocok dijadikan buah tangan karena bentuknya unik dan cantik.

Seperti miniatur sepeda kuno, delman, bajaj, becak, gamelan, tugu monas. Berbagai kendaraan, alat musik serta landmark di Indonesia disulap menjadi sebuah miniatur. Siapapun yang melihatnya pasti akan langsung ingat sama Indonesia. Bahan miniaturnya ada dari alumunium ataupun kayu, dengan harga yang beragam juga dari puluhan sampai ratusan ribu.

5. Kerajinan Kulit❤️

foto by liputan6.com

Kerajinan kulit di Indonesia juga cukup bagus lho. Ada satu daerah di Indonesia yang menjadi pusat kerajinan kulit terkenal yaitu Jombang, Jawa Timur. Daerah ini terkenal dengan kerajinan kulit yang dihasilkan mempunyai kualitas sebanding dengan produk kenamaan dunia.

Mulai dari sepatu, sendal, tas, sampai sabuk. Bahkan produk-produk lokal ini sudah tersebar luas di pasar dunia lho, seperti Amerika, Malaysia, Eropa, dan negara maju lainnya. Kualitas mewah harga merakyat.

6. Kain Tenun❤️

foto by kaintenunoke.blogspot.com

Tenun merupakan salah satu kerajinan Indonesia yang cukup terkenal. Banyak barang yang bisa diproduksi dengan cara ini. Dari sepatu, hiasan, busana, hingga tas. Semua disajikan dengan bentuk mewah. Atau bisa beli kain utuh sebagai kado atau souvenir pernikahan.

Kamu bisa beli souvenir ini untuk diberikan sebagai oleh-oleh khas Indonesia. Kecantikan dan keunikannya tidak ada duanya deh.

7. Anyaman Bambu❤️

foto by indonesiakaya.com

Kerajinan tangan unik khas Indonesia lainnya adalah Anyaman Bambu. Kerajinan anyaman bambu khas Indonesia adalah salah satu yang terbaik di dunia. Kerajinan ini paling diincar oleh para masyarakat dari berbagai negara.

Hasil kerajinannya berupa lampu hias, perabotan rumah, keranjang, tempat tissue, dan tatakan gelas. Harganya per jenisnya juga terbilang murah lho.

8. Kerajinan Rotan❤️

gambar by lifestyle.kompas.com

Jika bicara soal souvenir khas Indonesia hasil kerajinan tangan memang tak akan ada habisnya. Selain anyaman bambu, kerajinan rotan juga jadi yang favorit. Lombok menjadi wilayah pusat pengrajin rotan paling bagus.

Produk hasil kerajinan rotan berupa aksesoris fashion, rumah, furnitur, pernak-pernik, sampai tas. Bisa banget kan dijadiin souvenir yang unik, cantik, dan lebih eco-friendly.

9. Batang Pisang❤️

foto by beritabojonegoro.com

Walaupun tak setenar kerajinan anyaman bambu dan rotan, batang pisang merupakan salah satu media unik dan ngga kalah menarik. Kerajinan batang pisang ini juga patut untuk dijadikan buah tangan.

Hasil kerajinannya variatif dari gantungan kunci, tempat tissue, tas, sandal, dan sepatu. Motifnya juga beragam, paling terkenal adalah corak batik khas Bengkulu Bersurek.

10. Kerajinan Logam❤️

foto by discountlcdtv.co.uk

Terakhir ada kerajinan Logam. Kerajinan tangan unik khas Indonesia ini sudah cukup mendunia lho. dihasilkan dalam berbagai bentuk seperti gelas, nampan, wajan, teko, sampai alat musik tradisional gong dan gamelan.

Nuansa Indonesia tergambar jelas di kerajinan Logam ini. Pusat kerajinan logam terbaik di Indonesia ada di Kota Pasuruan, Jawa Timur, tepatnya di Kampung Bangil.

Jika kamu berada di sekitaran Jakarta, untuk mencari dan membeli beberapa souvenir diatas bisa datang ke SMESCO atau beberapa toko oleh-oleh.

Namun jika kamu berasal dari kota lain seperti Bandung dan Surabaya, bisa juga kok beli souvenir2 tersebut secara online di beberapa e-commerce.

Disana menjual bermacam produk souvenir unggulan khas Indonesia, semuanya ada disana. Gimana beberapa ide souevenir diatas? cukup menarik kan?

  1. Liham Syubbanul Yaum (pemilik terverifikasi)

    Semoga beruntung itu saya, kalau bukan saya ya semoga tetap saya.

  2. Coman Labis (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan penulis naskah, tapi kalau menang giveaway, saya siap tulis ‘Terima Kasih’ sepanjang mungkin.

  3. Adlan Witha (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan superhero, tapi saya punya kekuatan khusus: kekuatan menarik hadiah giveaway ke arah saya.

  4. Maula Arrazi (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan arsitek, tapi saya sudah desain tempat khusus di hati untuk hadiah giveaway ini.

  5. Zainul Abidin Rafi (pemilik terverifikasi)

    Saya tidak pernah menang lotre, tapi saya yakin giveaway ini adalah lotre yang pasti menang. Percaya deh!

  6. Rasyid Luthfi (pemilik terverifikasi)

    Saya tidak pandai merayu, tapi kalau soal menang giveaway, bolehlah dicoba.

  7. Khalif Elyas (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan ahli matematika, tapi saya tahu peluang menang giveaway ini meningkat dengan komentar ini.

  8. Fazil Latif Saad (pemilik terverifikasi)

    Saya tidak pernah menang undian, kecuali undian napas setiap hari. Semoga giveaway ini jadi awal yang manis!

  9. Dhafi Eliyas Basyir (pemilik terverifikasi)

    Semoga beruntung itu saya, kalau bukan saya ya semoga tetap saya.

  10. Daffa Adzriel (pemilik terverifikasi)

    Saya tidak pandai merayu, tapi kalau soal menang giveaway, bolehlah dicoba.

  11. Faqih Gazhali (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan pengacara, tapi saya siap membela hak saya untuk memenangkan giveaway ini di pengadilan.

  12. Marzi Tabish (pemilik terverifikasi)

    Saya sudah siapkan tempat khusus di rumah untuk hadiah ini. Jangan sampai kosong, ya!

  13. Obaidullah Sufyan Dzakwan (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan arsitek, tapi saya sudah desain tempat khusus di hati untuk hadiah giveaway ini.

  14. Najmi Rayyan Syakib (pemilik terverifikasi)

    Komentar ini mungkin tidak lucu, tapi kalau saya yang menang, pasti semua tertawa.

  15. Tawwab Faris Qadir (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan pengacara, tapi saya siap membela hak saya untuk memenangkan giveaway ini di pengadilan.

  16. Alim Jair (pemilik terverifikasi)

    Dari pada pusing mikirin mantan, mending pusingin cara bawa pulang hadiah giveaway ini.

  17. Ibrahim Jabbar Mukhtar (pemilik terverifikasi)

    Kata orang bijak, rejeki nggak akan tertukar. Tapi kalau giveaway ini tertukar ke saya, nggak apa-apa kan?

  18. Osama Zuhair Faisal (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan pembalap, tapi saya siap gas pol menuju garis finish untuk klaim hadiah giveaway ini.

Tambahkan ulasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *